IMPLEMENTASI PEMBIYAAN PELAYANAN BERBASIS JAMAAH (LASISMA) DI KSPPS BMT NU JATIM CABANG KETAPANG

  • Haridah IAI Al-Khiarat, Pamekasan
  • Ike Nurjanah IAI Al-Khairat Pamekasan
  • Rosidi Rosidi IAI Al-Khairat Pamekasan
Keywords: Pembiyaan LASISMA, LKS, BMT NU

Abstract

Lembaga Keuangan merupakan lembaga yang memiliki peran penting dalam mengelolah dana umat. entah itu berbentu koperasi atau perbankan Syariah, keduanya sama-sama menyediakan berbagai macam produk yang ditawarkan kepada umat. mulai dari Produk Pembiayaan/Pinjaman hingga Tabungan/simpanan dengan berbagai macam Variannya dan masih banyak Lagi tawaran Produk Dari lembaga Keuangan Syariah. Pada Kesempatan Kali ini Penulis akan mengkaji salah satu produk pembiyaan lembaga keuangan syariah yaitu Pelayanan Berbasis Jamaah (LASISMA) . Pada tulisan kali ini penulis lebih menekankan pada Pembiyaan LASISMA di KSPPS BMT NU JATIM CABANG KETAPANG. BMT NU sendiri sebagai wadah dalam menyalurkan dana dalam berbentuk berbagai produk pembiyaan, salah satunya ialahPelayanan Berbasis Jamaah (LASISMA). LASISMA adalah layanan pinjaman tanpa jaminan bagi anggota yang berpenghasilan rendah dengan membentuk sebuah kelompok. BMT NU  memberi penilaian kelayakan kepada nasabah dengan melakukan beberapa kali survie. LKS  akan mendapatkan jasa seikhlasnya dari nasabah, karena LASISMA ini menggunakan akad Al-Qordlul Hasan, maka setiap nasabah jasa yang diberikan kepada LKS sberbeda-beda

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2022-10-07
How to Cite
Haridah, Nurjanah, I., & Rosidi, R. (2022). IMPLEMENTASI PEMBIYAAN PELAYANAN BERBASIS JAMAAH (LASISMA) DI KSPPS BMT NU JATIM CABANG KETAPANG. Jurnal Ngejha, 1(2), 139-144. https://doi.org/10.32806/ngejha.v1i2.192
Section
Articles